Bisakah Alzheimer Menyerang Seseorang di Usia Muda? Yuk, Simak Berikut Ini! | AYO SEHAT (Part 3)

  • 2 tahun yang lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV - Alzheimer merupakan penyakit fisik yang merusak otak secara progresif, bertahap dari waktu ke waktu, dan menyebabkan lebih banyak bagian otak yang rusak.

Demensia adalah ganggaun fungsi intelektual atau fungsi luhur yang menetap dengan ganggaun antara lain memori, bahasa, persepsi, emosi, dan berpikiran abstrak.

Namun apakah mungkin alzheimer menyasar usia muda?

Pada umumnya, demensia alzheimer itu terjadi pada usia di atas 65 tahun.

Tetapi penelitian akhir-akhir ini dikatakan bahwa alzheimer terdeteksi pada usia sekitar 30-50 tahun.

Hanya satu penyebab yang dikathui, yaitu faktor genetik yang menjadi faktor utamanya.

Baca Juga Dinas Peternakan Gencarkan Penyuntikan Obat dan Vitamin ke Sapi di https://www.kompas.tv/article/292025/dinas-peternakan-gencarkan-penyuntikan-obat-dan-vitamin-ke-sapi



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/292034/bisakah-alzheimer-menyerang-seseorang-di-usia-muda-yuk-simak-berikut-ini-ayo-sehat-part-3

Dianjurkan